
Desa Wisata
Mengenal Desa Wisata Duren Sari, Surga Durian Terbesar Se-Asia Tenggara
Duren Sari merupakan salah satu desa wisata di Kabupaten Trenggalek. Dikenal sebagai surganya durian sebab memiliki kawasan hutan durian terbesar se-Asia Tenggara.