Salah satu model gerabah khas pengrajin Kampung Abar, Sumber Foto: Istimewa
Teras

Warga Kampung Abar Didorong Kembangkan Kerajinan Gerabah Khas Papua

JAYAPURA – Warga Kampung Abar, Distrik Ebungfauw, Kabupaten Jayapura didorong untuk mengembangkan produk gerabah tanah liat sebagai cendera mata khas Papua. Produk gerabah tersebut nantinya akan menjadi salah satu kerajinan yang turut mewarnai Festival Danau Sentani (FDS) XIV pada 19-23 Juni 2024.

Read More »
Bintara Pembina Desa Lermatang meraih penghargaan atas kiprahnya membantu penanganan stunting dari BKKBN, Sumber Foto: Dok. Tribun
Teras

Aktif dalam Program Stunting, Babinsa Desa Lermatang Raih Penghargaan

TANIMBAR – Babinsa Desa Lermatang, Tanimbar Selatan, Kepulauan Tanimbar mendapatkan penghargaan dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Maluku. Pasalnya Babinsa desa tersebut berpartisipasi aktif dalam program penurunan stunting serta pembangunan keluarga, kependudukan dan keluarga berencana (Bangga Kencana).

Read More »
Ilustrasi Pintu Kantor kampung Terbuka
Teras

Pemkot Imbau Kantor Pemerintah Kampung Buka Setiap Hari

JAYAPURA – Pemerintah Kota (Pemkot) Jayapura, Papua meminta agar kantor pemerintahan kampung di daerah itu dibuka setiap hari. Imbauan tersebut disampaikan oleh Penjabat Wali Kota Jayapura, Papua Frans Pekey saat meresmikan Kantor Kampung Mosso, Distrik Muara Tami.

Read More »