
Balairung
Kemendes PDTT Dapat Penghargaan Kearsipan Kategori Sangat Memuaskan
Kolomdesa.com, Samarinda – Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) berhasil mendapatkan penghargaan dari hasil pengawasan kearsipan yang diselenggarakan Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) dengan kategori “AA” atau “Sangat Memuaskan”.